Kuliah Tamu Perawatan Rambut Bersama Industri

Pada hari Senin mata kuliah perawatan rambut, dengan ada nya MBKM merdeka belajar sehingga setelah mahasiswa Prodi Pendidikan Tata Rias Angkatan 2022 melaksanakan Ujian Tengah Semester (UTS) lalu adanya perkuliahan tamu bersama IDUKA, yang dimana ahli ahli dalam bidang Tata Kecantikan Rambut ini akan mendemokan dan sharing ilmunya berkaitan dari penataan rambut dan perawatan rambut. Kuliah Tamu ini mengundang AAN Glow pengusaha salon yang sukses serta ini menceritakan kisah sukses nya dalam berproses yang sebelum nya membuka salon sendiri. Juga ada dari pihak INAURA yang berperan dalam hal mendemokan bersharing ilmu perawatan rambut tanpa cuci rambut, mahasiswa antusias dalam hal perkuliahan karena langsung bertemu dengan pakarnya. Kuliah Tamu ini juga dilangsungkan nya tanda tangan MOA bersama Industri .